top of page

Tuberkulosis dalam kehamilan

 

 

  • Tuberkulosis (TBC) merupakan infeksi bakteri yang biasanya mengenai paru namun juga dapat mengenai bagian lain dari tubuh.

  • Penyakit TBC ini biasanya berkembang secara perlahan dalam tubuh dan biasanya memerlukan waktu bulanan sampai gejala muncul.

  • Pada kebanyakan orang, infeksi TB tidak akan berkembang menjadi penyakit TBC. Pada keadaan ini, kuman TB tetap tidak aktif tanpa menyebabkan penyakit.

  • Namun pada beberapa orang, kuman akan berkembang aktif menjadi penyakit TBC.

 

 

Bagaimana gejala TBC?

  • TBC dapat mengenai semua bagian dari tubuh. Gejala biasanya akan bervariasi.

  • Karena penyakit ini merupakan penyakit menular, maka penting untuk anda mengenai orang di sekitar anda yang sekiranya terkena penyakit TBC sehingga anda dapat berusaha menghindari terkena penyakit ini.

  • Gejala pada penyakit TBC:

  • Batuk terus menerus selama lebih dari 3 minggu.

  • Demam

  • Keringat malam

  • Rasa lemah

  • Batuk darah

 

 

Bagaimana penyakit ini ditularkan?

Anda mendapatkan penyakit ini dari orang lain telah terinfeksi dan terus-menerus batuk. Ketika mereka batuk, maka akan ada droplet yang dikeluakan dan mengandung bakteri. Jika anda menghirup droplet ini, maka anda akan tertular.

 

 

© 2016 by Janin Sehat. Proudly collaborated with fetalmedicineindonesia.org

Follow Us
  • Facebook Black Round
  • Instagram Black Round
bottom of page